Pages

Thursday, October 4, 2018

Pembukaan Asian Para Games 2018 Dijanjikan Bakal Luar Biasa

Dari sisi musik, Andy Rianto mengatakan dirinya akan menggabungkan antara musik orkestra dengan musik tradisional Indonesia. Dirinya ingin menunjukkan pada dunia bahwa Indonesia bisa menghelat sebuah pagelaran berskala internasional dengan penyanyi dan musisi yang seluruhnya berasal dari dalam negeri.

Beberapa musisi yang terlibat antara lain Magenta Orchestra, Armand Maulana, Once Mekel, Vidi Aldiano, Maudy Ayunda, Sheryl Sheinafia, Lesti, Ariani Nisma Putri, Shanna Shannon dan Regina Poetiray.

Sementara untuk kostum, Chitra Subyakto telah menyiapkan sebanyak 1.304 kostum dan 514 topi atau hiasan kepala. Baik kostum maupun hiasan kepala tersebut seluruhnya merupakan busana dan aksesoris khas Indonesia.

"Kami menampilkan tentang Indonesia, terdiri dari berbagai pakaian daerah Indonesia yang sangat indah," ujar Chitra.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini, Kabar Harian Terbaru Terkini Indonesia - Liputan6.com https://ift.tt/2P83gaT

No comments:

Post a Comment