Liputan6.com, Jakarta - SEA Games 2019 sudah memasuki hari ketiga sejak resmi dibuka Presiden Filipina, Rodrigo Duterte, Sabtu (30/11/2019). Indonesia diwakili oleh total 841 atlet di SEA Games 2019.
Indonesia akan tampil di total 52 dari 56 cabang olahraga yang diperlombakan.
Perjuangan para atlet Indonesia di SEA Games 2019 baru akan selesai pada 11 Desember mendatang. Jadi, masih banyak medali yang harus diperjuangkan, direbut sesuai dengan target yang dibebankan.
Misi Indonesia di SEA Games 2019 ini memang menembus "dua besar", seperti dititahkan Presiden Joko Widodo. Tapi, jika ada kesempatan menjadi juara mengapa tidak?
Berikut selengkapnya jadwal SEA Games 2019 hari ini, Selasa, 3 Desember 2019, yang melibatkan atlet-atlet Indonesia.
Jadwal SEA Games 2019, Selasa 3 Desember 2019
08.00-16.00 WIB, Bowling - Women Single, Men Single
08.00-11.00 WIB, Menembak - Women 10m Air Rifle: Widya Rafika, Monica Daryanti
08.0.0-11.00 WIB, Mixed Benchrest Heavy Varmint: Fafan Khirul, Anung Satrio
08.00- 12.00 WIB, Tenis
08.00-15.10 WIB, Wushu
Jadwal SEA Games 2019, Selasa 3 Desember 2019
08.30-10.00 WIB, Petanque
09.00-12.30 WIB SoftballPutra: Indonesia vs FilipinaPutri: Indonesia vs Filipina
09.00-14.00 WIB, Catur
09.00-13.00 WIB, Underwater Hockey
09.00-16.40 WIB, Pencak Silat
Jadwal SEA Games 2019, Selasa 3 Desember 2019
09.00-15.00 WIB, Bulu Tangkis - Semifinal Tim Putri: Indonesia vs Thailand
09.00-16.00 WIB, Angkat Besi:
Putri 59kg: Putri Aulia Andriani
Putra 67kg: Deni
Putri 64kg: Bernadicta Babela Mei Study
Jadwal SEA Games 2019, Selasa 3 Desember 2019
10.30-16.40 WIB, Anggar - Men Individual Sabre: Ricky Dhisullimah, Hendri Eko Budianto
12.00-18.00 WIB, Biliar
13.30-14.30 WIB, Sepak Takraw - Men Team Double: Indonesia vs Singapura
14.00-13.00 WIB, Polo Equestrian - Mixed 0-2 Goals: Indonesia vs Brunei
Jadwal SEA Games 2019, Selasa 3 Desember 2019
14.30-16.30 WIB, Bola Voli - Putri: Indonesia vs Thailand
15.00-18.05 WIB, Senam
16.00-18.20 WIB, Ice Skating
19.00-21.00 WIB, Sepak Bola Putra: Indonesia vs Brunei
No comments:
Post a Comment